Podcast Teman

  • Autor: Vários
  • Narrador: Vários
  • Editora: Podcast
  • Duração: 46:42:33
  • Mais informações

Informações:

Sinopse

Podcast Teman adalah cerita 2 orang teman (Adit & Diko) yang memiliki kehidupan yang monoton. Dari hasil sebuah keresahan maka dengan percaya diri mereka menumpahkan keresahan mereka dalam bentuk opini, ghibah, dan jokes hasil dari imajinasi mereka. Selamat mendengarkan teman :)

Episódios

  • Kongkow #7 : Lebaran, mudik, dan kapan nikah?

    02/06/2019 Duração: 38min

    Kongkow Episode 7 bareng Podcast Teman kali ini gak kalah seru dari episode-episode sebelumnya. Kita ngobrolin banyak hal seputar Ramadhan yang akan berakhir, hal-hal yang biasa kita lakuin pas Lebaran, dan antisipasi jawaban dari pertanyaan "kapan nikah?". @adittrachman, @andiko_alif dan @hafiyyanma mengucapkan minal aidin wal faidzin mohon maaf lahir dan batin! Selamat mendengarkan teman :) --- Send in a voice message: https://anchor.fm/temankongkow/message Support this podcast: https://anchor.fm/temankongkow/support

  • Kongkow #6 : Cobaan tersulit dalam hidup

    05/05/2019 Duração: 50min

    Di Episode kali ini kita kedatangan tamu istimewa yang juga merupakan dewa kelucuan @Haffiyanma. Kita ngobrolin cobaan-cobaan tersulit yang pernah kita alami dan  dampaknya terhadap kehidupan kita sekarang.  Selamat mendengarkan teman :) --- Send in a voice message: https://anchor.fm/temankongkow/message Support this podcast: https://anchor.fm/temankongkow/support

  • Kongkow #5 : Ada 3 Persepsi Orang Terhadap Film "Sexy Killers"

    17/04/2019 Duração: 37min

    Di Kongkow #5, kita ngebahas beberapa persepsi orang2 terhadap film "Sexy Killers". Tonton film tersebut sampai habis, dan dengarkan podcast ini yang berisi opini kita sampai habis juga. Tinggalkan kebiasaan berkomentar sebelum menonton sampai habis.  Di episode ini juga kita membagikan persepsi seputar pilihan kita di pemilu kali ini. Andiko memiliki pandangan dan prinsip tersendiri mengapa dia memutuskan untuk golput, dan Adit memiliki pandangan dan prinsip tersendiri juga mengapa dia memilih salah satu paslon. Film "Sexy Killers" sama sekali tidak mengubah prinsip yang telah kami pegang sebelumnya untuk golput dan memilih. Lewat film itu kami menyadari banyak hal bahwa jangan mendukung capres pilihanmu secara berlebihan, jangan merendahkan apalagi menyebarkan berita yang belum tentu benar tentang lawan dari capres pilihanmu, dan hormatilah orang2 yang berbeda pilihan atau pendapat denganmu termasuk golput. Dan wawasan dari film tersebut adalah jadilah orang yang kritis, mendukung juga harus mengkriti

  • Kongkow #4 : Jokowi, Prabowo, atau Golput?

    07/04/2019 Duração: 28min

    Di tahun politik ini kayaknya kurang lengkap kalo gak ngebahas pemilu. Siapa yang kalian pilih? Jokowi, Prabowo, atau Golput? --- Send in a voice message: https://anchor.fm/temankongkow/message Support this podcast: https://anchor.fm/temankongkow/support

  • Kongkow #3 : Ngobrolin Champions League, Madrid & PSG

    10/03/2019 Duração: 44min

    Di Podcast Teman - Kongkow #3, kita ngobrolin indahnya sepakbola yaitu comebacknya MU & Ajax setelah di Leg 1 kalah dari PSG & Madrid. Dan kita juga memprediksi siapa yang akan juara Champions League musim ini. Selamat mendengarkan teman :) --- Send in a voice message: https://anchor.fm/temankongkow/message Support this podcast: https://anchor.fm/temankongkow/support

  • Kongkow #2 : Ngobrolin Mafia Bola & Siswa Jaman Sekarang

    16/02/2019 Duração: 01h05min

    Podcast Teman "Kongkow" episode 2 ini kita ngobrolin tingkah laku siswa jaman sekarang, perkembangan RUU Permusikan, dan juga ngebahas berita yang lagi hangat yaitu mafia bola dan PSSI.  Selamat mendengarkan teman :) --- Send in a voice message: https://anchor.fm/temankongkow/message Support this podcast: https://anchor.fm/temankongkow/support

  • Kongkow #1: Ngobrolin karya & Atta Halilintar

    10/02/2019 Duração: 59min

    Podcast pertama kita ngobrolin beberapa hal yang terjadi akhir-akhir ini di media sosial dan juga ngebahas tentang karya & Atta Halilintar. Selamat mendengarkan teman :) --- Send in a voice message: https://anchor.fm/temankongkow/message Support this podcast: https://anchor.fm/temankongkow/support

Página 4 de 4